Liverpool dan Everton sama-sama sedang dalam kondisi performa yang menghawatirkan, dimana The Reds yang biasanya berada di posisi top 6 menjadi turun ke papan tengah, dan Everton yang berada di posisi top 10 menjadi turun ke zona degradasi di musim ini.
Ingin memasang prediksi skor di 188BET ? Langsung daftarkan diri anda dibawah ini untuk mendapatkan permainan dengan odds tertinggi dan juga pasaran taurhan bola yang lengkap. Pastikan anda selalu bermain Bersama 188BET karena ada banyak sekali keunggulan yang tidak dimiliki oleh tempat lainnya.
Statistik Dan Analisa Kedua Tim
( Liverpool vs Everton )
Hari & Tanggal: Selasa, 14 February 2023
Waktu Mulai: 03:00 WIB
Lapangan: Anfield
Liverpool
The Reds secara mengejutkan di pertandingan terakhirnya dikalahkan telak oleh Wolverhampton yang notabenya sedang tidak dalam kondisi performa yang bagus. Liverpool kala itu harus takluk dengan skor 3 – 0. Dimana dalam laga tersebut Liverpool seperti bermain dibawah standar mereka, dan yang utamanya adalah mereka banyak melakukan kesalahan di lini belakang, sehingga mengakibatkan kebobolan hingga 3 gol.
Kedantangan Cody Gakpo di skuad The Reds pada bursa transfer musim dingin ini diharapkan bisa menjadi pembeda, namun sang pemain berusia 23 tahun tersebut sepertinya tidak mampu memenuhi ekspektasi, dengan bukti 3 laga yang sudah dijalani tanpa adanya kontribusi. Menurunnya performa Mohamed Salah juga mempengaruhi performa tim pada musim ini.
5 Pertandingan Terakhir Liverpool (K-M-S-K-K)
14-01-23 Brighton 3-0 Liverpool (EPL)
18-01-23 Wolverhampton 0-1 Liverpool (FA Cup)
21-01-23 Liverpool 0-0 Chelsea (EPL)
29-01-23 Brighton 2-1 Liverpool (FA Cup)
04-02-23 Wolverhampton 3-0 Liverpool (EPL).
Everton
Everton dibawah kepelatihan Sean Dyche berhasil memperoleh kemenangan pertama mereka dengan mengalahkan Arsenal atau sang pemuncak klasemen dengan skor tipis 1 – 0. Dalam laga tersebut The Toffees mendapatkan banyak sekali tekanan sejak menit bermain dimulai, namun pada menit ke-60, James Tarkowski mencetak gol kemenangan yang membawa Everton mendapatkan 3 poin.
Kami melihat bahwa pelatih baru Everton menerapkan gaya bermain Build Up dengan tempo yang cepat, sehingga mereka bisa memaksa para pemain dari tim yang bermain dengan gaya high press untuk lebih banyak menggunakan stamina mereka, hal tersebut juga terlihat dalam pertandingan saat melawan The Gunners.
5 Pertandingan Terakhir Everton (K-K-K-K-M)
04-01-23 Everton 1-4 Brighton (EPL)
07-01-23 MU 3-1 Everton (FA Cup)
14-01-23 Everton 1-2 Southampton (EPL)
21-01-23 West Ham 2-0 Everton (EPL)
04-02-23 Everton 1-0 Arsenal (EPL).
Prediksi Pertandingan Liverpool Vs Everton
Secara statistic dan materi permainan, Liverpool sepertinya lebih baik dari Everton, dan kami memperkirakan sepertinya laga ini akan berjalan panas. Meskipun Everton baru mendapatkan penyegaran, namun untuk melawan The Reds sepertinya mereka akan kalah.
Prediksi Skor Akhir: Liverpool 2 – 0 Everton
Kami memperkirakan, sepertinya Liverpool masih mempunyai peluang lebih besar untuk menang dalam laga kali
ini, diatas kertas, statistik dan permainan The Blues masih lebih baik
dari Palace, selain itu performa Chelsea juga sedang bagus, sehingga
kesempatan menang mereka lebih besar.
Rekomendasi Taruhan Di 188BET
FT HDP: Liverpool -1 (-1.12)
FT Over/Under: Over 2.5/3 (1.05)
FT 1X2: 1 (1.53)
Tebak Skor: 3 – 1 (12.5)